Yahoo has joined OpenSocial!

Salam,

Yahoo Corp. baru saja mengumumkan keikutsertaannya pada komunitas OpenSocial yang digagas Google pagi ini. Bagi saya ini merupakan langkah bersejarah dalam evolusi social web, saya jadi teringat Google Campfire yang videonya di publish di youtube (dan saya sertakan di blog ini juga) bagaimana para entretainer social web tengah memprediksikan masa depan dari social web dan saya tidak sabar untuk melihat perkembangan apalagi yang akan dibawa komunitas ini, selamat datang di masa depan!

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s